Rabu, 03 November 2010

TOPIK : Folder Smad-Lock tidak lagi aman….?
PENULIS : Alex Exe TEAM
+++++++++++++++++++++++++++++++++++++
Ditulis oleh Alexander di/pada Februari 15, 2010
+++++++++++++++++++++++++++++++++++++
Eitsss….
Sebelumnya, apakah Anda telah mengetahui apa itu Folder Smad-Lock….?
Folder Smad-Lock adalah Folder yang dapat dibuat secara Automatis dan/atau Manual dari Smadav Anti Virus, yang
memiliki tingkat keamanan yng tidak dapat dipandang remeh.
Untuk itu, mari kita melakukan Tanya jawab (seperti biasa…… hehehe….).
Pembaca : Apa….? Folder Smad-Lock tidak lagi aman….?
A. E. TEAM : Anda tidak percaya….? Tidak apa-apa, kami juga dapat memaklumi respon Anda tersebut.
Pembaca : Tapi, jika Folder Smad-Lock tidak lagi aman, terus dimana saya dapat menyimpan data-data saya supaya
data-data saya tetap aman….?
A. E. TEAM : Tenang saudara-saudara…. (hehehe, ketahuan logat MODERATORnya).
Kami (Alex Exe TEAM), memperkenalkan Folder yang memang menurut kami dapat melindungi data-data
Anda jauh lebih aman dari Folder manapun di dunia….(setidaknya itu menurut kami….).
Pembaca : Bagaimana saya dapat memiliki Folder (yang MISTERIUS) tersebut….?
A. E. TEAM : Tenang saudara-saudara…. (hehehe, sekali lagi, ketahuan logat MODERATORnya).
Anda tidak perlu jauh-jauh, cukup hubungi Kami (Alex Exe TEAM).

Tidak ada komentar:

Posting Komentar